Beranda | Artikel
Bernadzar dan Berlindung kepada Selain Allah adalah Syirik - Kitab Tauhid (Syaikh Prof. Dr. Abdur Razzaq Al-Badr)
Senin, 8 Juni 2015

Bersama Pemateri :
Syaikh `Abdurrazzaq bin `Abdil Muhsin Al-Badr

Ceramah agama dan kajian Islam dengan pembahasan kitab At-Tauhid oleh: Syaikh Prof. Dr. ‘Abdur Razzaq bin ‘Abdil Muhsin Al-‘Abbad Al-Badr
Penerjemah: Ustadz Abu ‘Abdil Muhsin Firanda Andirja, M.A.

Pembahasan dalam Rekaman Kajian Kitab At-Tauhid Ini: Bernadzar dan Berlindung kepada Selain Allah adalah Syirik

Bernadzar untuk Selain Allah adalah Syirik

Allah Subhanahu wa Ta’ala berfirman:

يُوفُونَ بِالنَّذْرِ وَيَخَافُونَ يَوْماً كَانَ شَرُّهُ مُسْتَطِيراً

“Mereka menunaikan nazar dan takut akan suatu hari yang azabnya merata di mana-mana.” (QS Al-Insan [76]: 7)

Allah Subhanahu wa Ta’ala juga berfirman:

وَمَا أَنفَقْتُم مِّن نَّفَقَةٍ أَوْ نَذَرْتُم مِّن نَّذْرٍ فَإِنَّ اللّهَ يَعْلَمُهُ وَمَا لِلظَّالِمِينَ مِنْ أَنصَارٍ

“Apa saja yang kamu nafkahkan atau apa saja yang kamu nazarkan, maka sesungguhnya Allah mengetahuinya. Orang-orang yang berbuat zalim tidak ada seorang penolongpun baginya.” (QS Al-Baqarah [2]: 270)

Berlindung kepada Selain Allah adalah Syirik

Allah Subhanahu wa Ta’ala berfirman:

وَأَنَّهُ كَانَ رِجَالٌ مِّنَ الْإِنسِ يَعُوذُونَ بِرِجَالٍ مِّنَ الْجِنِّ فَزَادُوهُمْ رَهَقاً

Simak penjelasan selengkapnya pembahasan mengenai hukum “Bernadzar dan Berlindung kepada Selain Allah adalah Syirik” di dalam rekaman kajian yang disampaikan oleh Syaikh Abdurrazaq bin Abdil Muhsin Al-Abbad Al-Badr ini. Semoga bermanfaat.

Dengarkan dan Download Seri Kajian Kajian Kitab At-Tauhid Ini: Bernadzar dan Berlindung kepada Selain Allah adalah Syirik

Jangan lupa untuk turut menyebarkan kebaikan dengan membagikan link download kajian ini ke Facebook, Twitter, dan Google+ kita. Jazakumullahu khairan


Artikel asli: https://www.radiorodja.com/14251-bernadzar-dan-berlindung-kepada-selain-allah-adalah-syirik-kitab-tauhid-syaikh-prof-dr-abdur-razzaq-al-badr/